ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN NORMAL PADA NY. I UMUR 24 TAHUN G1P0A0 UMUR KEHAMILAN 28 MINGGU DI RUANG KIA/KB PUSKESMAS MALAWEI KOTA SORONG

Detail Cantuman

Text

ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN NORMAL PADA NY. I UMUR 24 TAHUN G1P0A0 UMUR KEHAMILAN 28 MINGGU DI RUANG KIA/KB PUSKESMAS MALAWEI KOTA SORONG

XML JSON

Angka Kematian Ibu (AKI) merupakan salah satu indikator keberhasilan layanan suatu negara. Setiap hari, sekitar 830 wanita meninggal karena sebab yang dapat dicegah terkait dengan kehamilan dan persalinan. 99% dari semua kematian ibu terjadi di negara berkembang. Sekitar 830 wanita meninggal karena komplikasi kehamilan atau persalinan seluruh dunia setiap hari. Salah satu target di bawah Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) 3 adalah
untuk mengurangi rasio kematian ibu bersalin global menjadi kurang dari 70 per 100.000 kelahiran, dengan tidak ada negara yang memiliki angka kematian ibu lebih dari dua kali rata-rata global. Tujuan penelitian : untuk menerapkan Asuhan Kebidanan Komprehensif pada Ny.I diPuskesmas Malaweikota sorong. Metode Penelitian : Jenis penelitian bersifat deskriptif menggunakan menejemen asuhan kebidanan metode 7 langkah Varney dan Pendokumentasian metode SOAP.Subjek penelitian seorang ibu yaitu Ny. I didampingi saat pemeriksaan ANC di Puskesmas Malawei Kota Sorong. Hasil penelitian : Ny. I V GI P0 A0 umur 24 tahun dengan kehamilan 28 minggu. Kesimpulan : peneliti dapat menerapkan asuhan kebidanan menggunakan metode 7 langkah Varney dan pendokumentasian SOAP pada Ny.I, keadaan Ibu dan Janin sehat. Disarankan Bidan agar terus meningkatkan pelayanan asuhan sesuai dengan
standar pelayanan kebidanan.


Detail Information

Item Type
Laporan Tugas Akhir
Penulis
Indah Fidiyanti - Personal Name
Student ID
41540118051
Dosen Pembimbing
Sunaeni, M.Keb - NIP. 198109122012122001 - Dosen Pembimbing 1
DIANE LATUHARHARY, S.Tr.Keb - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Adriana Egam,S.ST.M.Kes - - Ketua Penguji
Sunaeni, M.Keb - 198109122012122001 - Penguji 1
Dianne Dwi A.W. L, S.Tr.Keb NIP. 19840524 200801 2 007 - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
15401
Edisi
Published
Departement
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SORONG
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Poltekkes Kemenkes Sorong : Perpustakaan Sorong.,
Subyek
No Panggil
Copyright
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SORONG
Doi

Deposit User
MADE AGUSTIA PERMATA WARDANI, S.Kom

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail